[Kitabut Tauhid 9] 30 An-Nusyrah 03

Pada pelajaran sebelumnya kita telah mempelajari bahwa ;

  • An-Nusyrah adalah istilah umum untuk pengobatan gangguan sihir. Hukumnya ada yang terlarang dan ada yang diperbolehkan.
  • Penggunaan istilah an-nusyrah secara muthlaq dimaksudkan untuk an-nusyrah jenis yang pertama, yang hukumnya terlarang, yang asalnya merupakan istilah untuk pengobatan sihir dengan sihir.
  • Penggunaan istilah an-nusyrah untuk pengobatan sihir yang diperbolehkan asalnya dipakai untuk ruqyah syar’iyyah.

“Ustadz Abu Muhammad Syihabuddin Al-Atsary adalah alumni Ma’had ‘Ilmi Al-Madinah Surakarta dan aktif dalam kegiatan dakwah serta kajian keislaman. Beliau turut terlibat sebagai pembina dan penasehat di beberapa lembaga. Sejak tahun 2020, beliau berkontribusi sebagai pemateri di aplikasi HijrahApp.

Tinggalkan komentar