[Kitabut Tauhid 4] 08 Ruqyah Dan Tamimah 08

Pada pelajaran sebelumnya kita telah mempelajari bahwa;

  • Metode ruqyah yang syar’iy adalah :
  1. An-Nafatsu النَفَثُ : dengan tiupan disertai sedikit sekali air liur, dan ada yang mengatakan tanpa air liur sama sekali.
  2. At-Taflu التَّفْلُ : dengan meniup disertai air liur namun tidak sampai pada derajat meludah.
  3. Meruqyah tanpa An-Nafatsu dan tanpa At-Taflu.
  4. Mencampurkan sedikit tanah dengan air liur.
  5. Mengusapkan tangan ke tubuh.
  6. Ruqyah dengan membaca lalu meniupkannya ke air, setelah itu airnya diminumkan kepada yang sakit, atau diusapkan kepada bagian tubuhnya yang sakit, atau dimandikan dengan air tersebut.

Ustadz Abu Muhammad Syihabuddin Al-Atsary adalah alumni Ma’had ‘Ilmi Al-Madinah Surakarta. Saat ini beliau aktif dalam berbagai kegiatan dakwah. Selain rutin mengisi kajian di kota dan di daerah sekitar, beliau adalah Pimpinan Pondok Pondok Pesantren Khulafa’ Rasyidin Bagan Batu. Beliau juga dipercaya sebagai Ketua Yayasan Pendidikan Islam Ar-Raudhoh (YPIA) Bagan Batu. Kini beliau turut berkontribusi sebagai pemateri di aplikasi HijrahApp.

Tinggalkan komentar