bismillah,
terkait waktu shalat,
HijrahApp menghitung waktu shalat menggunakan beberapa metode, secara default HijrahApp mengunakan metode kemenag RI berdasarkan GPS (bisa di ubah di pengaturan). namun terkadang, waktu di aplikasi sedikit berbeda dengan waktu shalat resmi yang dirilis pemerintah (± 2 menit). ini kemungkinan terjadi karena perbedaan input titik GPS sehingga akhirnya membuat perbedaan hasil.
jika terdapat perbedaan, harap menggunakan waktu shalat setempat yang dirilis pemerintah saja. karenanya kami telah menyediakan fitur koreksi waktu shalat manual yang bisa di akses di menu waktu shalat & qiblat. caranya mudah cukup ketuk waktu shalat yang ingin dikoreksi.
kedepannya, kami berharap dapat menambahkan fitur validasi. sehingga bisa sama persis dengan waktu shalat yang dirilis pemerintah. mudah-mudahan itu bisa terealisasi
terimakasih.!